Salah satu buku yang menginspirasi bagi saya adalah karya Deborah Tannen, Ph.D., berjudul You Just Don’t Understand. Buku ini mengulas soal kegagalan komunikasi pria & wanita karena perbedaan cara pandang dan latar belakangnya. Contohnya adalah kisah seorang istri, sebut saja Bunga, yang 2 minggu sebelumnya dirawat di rumah sakit. Kini
