Pengusaha sukses berikut ini bukan dari generasi milenial. Juga tidak berbasis aplikasi atau menggunakan platform medsos untuk menjalankan bisnisnya. Dia adalah Mb Yani pemilik usaha keluarga Kopi Klotok yang terkenal itu. Saat kami minta berbagi kisah sukses, dia bertutur demikian, “Semua tergantung niatnya, salah kalau bisnis didirikan untuk mencari uang.
