Peter F. Drucker (1909 – 2005) adalah seorang guru bisnis & manajemen yang karya & gagasannya tetap relevan untuk membahas isu-isu terkini. Momen HUT perusahaan yang biasanya digunakan untuk berefleksi tentang apa yang sudah & akan dilakukan oleh karyawan serta pempinan perusahaan mengantarkan saya pada ide Drucker tentang apa peran
